Translate

Aeromobile, Mobil Terbang Di Dunia Nyata

Written By Unknown on Rabu, 05 November 2014 | 16.16

Aeromobile, Mobil Terbang Di Dunia Nyata

Aeromobile





Mungkin saja masa depan sudah dimulai saat ini, hal itu bisa terjadi karena baru baru ini Slovakia membuat mobil terbang bernama Aeromobile. Mobil ini dirancang oleh Stefan Klein, seorang insinyur dan pengajar di akademi seni dan desain Bratislawa di Slowakia. Mobil ini memiliki panjang 6 meter dan sayap yang dapat melipat dalam beberapa detik saat akan menjadi mobil ataupun pesawat. Aeromobile mempunyai Top Speed mencapai 200 km/jam dan dalam kondisi bahan bakar penuh mobil ini dapat melaju hingga 700 km dengan hanya menggunakan 15 liter bensin untuk 1 jam perjalanan. mobil ini memiliki bobot yang tergolong ringan yaitu 450 kg. untuk lebih lengkapnya berikut Spefisikasinya


Aeromobile Specification

Ditulis Oleh : Unknown ~Blog Richard Randy

Richard Randy Anda sedang membaca artikel berjudul Aeromobile, Mobil Terbang Di Dunia Nyata yang ditulis oleh Blog Richard Randy . Selamat membaca, semoga Menghibur anda dan bermanfaat bagi anda terima kasih.

Blog, Updated at: 16.16

0 komentar:

Posting Komentar